Tuesday, May 15, 2007

Bleeding consultation.. Curhat berdarah..

Kemaren gue baru curhat berdarah sama temen lama gue. Lama juga, via YM, dari jam 2 sampe jam 6 kurang. Itu pun udahannya karena tinggal gue yang tersisa di kantor, n serem sendirian gelap2 di atas :)

Talking about relationships..
Complicated-ness..
Belajar sabar, belajar makin kenal diri sendiri dan orang lain..
Membicarakan isi hati yang paling dalam, dari lubuk hati yang paliiiiinggggg dalam..
Luka2, bunga2, segalanya. My complicated relationship, her complicated relationship, ketidakjelasan gue, kebingungan gue, pertanyaan2 yang ga pernah terungkap dan ga pernah terjawab.. :)

Belajar lebih banyak tentang tipe orang. Belajar lebih banyak tentang sifat dan karakteristik orang. Belajar tentang diri sendiri, sampe sejauh mana batas kesabaran kita, how far we know ourselves..

Haha..
I felt so much relieved after the 'bleeding consultation'.
Curhat berdarah maksudnya :)

No comments: